UPDATE KEJADIAN BANJIR DI KABUPATEN SIDOARJO 10 NOVEMBER 2020
LAPORAN PERIODIK PUSDALOPS-PB BPBD KABUPATEN SIDOARJO
Dilaporkan dengan hormat, pada Hari Selasa, 10 November 2020 Pukul 07.00 – 15.00 WIB kembali melaporkan kondisi cuaca di wilayah Kabupaten Sidoarjo pada saat ini :
HASIL PANTAUAN CUACA SECARA VISUAL KABUPATEN SIDOARJO SAAT INI
• SIDOARJO Barat : Cerah
• SIDOARJO Timur : Cerah
• SIDOARJO Kota : Cerah
• SIDOARJO Utara : Cerah
• SIDOARJO Selatan : Cerah
INFO KEGIATAN SAAT INI :
• Penyampaian peringatan Dini kepada Masyarakat melalui Media Sosial (FB, Twitter, IG, Whatsapp Group) dan Radio Komunikasi.
• Melaksanakan pengamatan informasi cuaca melalui BMKG SIMONRAIN, Media Sosial dll.
(Update kondisi BANJIR TGL 10 November 2020 PUKUL 14.00 WIB)
1. JUMLAH PENDUDUK YG TERDAMPAK :*Nihil (Jumlah semula 2018 Jiwa)
a. Di Kedungbanteng : nihil
b. Di Banjar asri : Nihil
2. JUMLAH RT YG TERDAMPAK : *NIHIL ( semula 9 RT)
a. Kedungbanteng : *Surut
1) RT 2 ketinggian air : Surut
2) RT 3 ketinggian air : Surut
3) RT 5 ketingian air : Surut
4) RT 6 ketingian air : Surut
b. Banjar asri : 1 RT
1) RT 3, ketinggian air : surut
2) RT 4, ketingian air : surut
3) RT 5, ketingian air : surut
4) RT 6, ketingian air : Surut
5) RT 7, ketingian air : surut
3. JUMLAH RUMAH YG TERDAMPAK : *Nihil (semula 520 rumah)
a. Di Kedungbanteng : Nihil
b. Di Banjar Asri : nihil
4. JML MUSHOLLA TERDAMPAK : 1 (Semula 4)
a. Di Kedungbanteng : (sdh diadakan peninggian lantai sejak Tgl 8/11/20)
b. Di Banjar Asri : Surut
5. JML SEKOLAH TERDAMPAK : 2 ( semula 4)
a. Kedungbanteng :
1) SMP 2, ketinggian air : 2 Cm hanya di akses/pintu masuk. (Lantai ruang kelas sdh selesai di tinggikan)
2) SDN : surut
b. Banjar Asri :
1) SDN, Ketingian air : * 1 s.d 3 Cm* di Halaman. ( Ruang kelas sdh tdak tergenang air)
2) TK Dharma W : Surut
6. JALAN YG TERDAMPAK
a. Di Kedungbanteng : di RT 6 sepanjang sekitar 50 M ( Kontur jalan bentuk cekung kedalaman air selitar 3 s.d 5 Cm)
b. Di Banjar Asri : Surut
c. Di Bj Panji : Surut
7. ELEVASI KETINGGIAN AIR :
a. Fiscal Kedungpeluk : 28 Cm
b. Fiscal SMP Kedungbanteng : 69 Cm
c. Fiscal Kistdam 2 Banjarpanji : 4 Cm
DALAM SEMALAM PENURUNAN GENANGAN AIR 1 Cm
PELAYANAN KESEHATAN
Pelayanan kesehatan kepada warga yg terdampak dilaksanakan secara Mobiling (dalam seminggu 3 kali) oleh Puskesmas Tg Angin dgn Data Sbb :
-Jumlah warga yg terlayani : 66 orang
UPAYA PENANGANAN
1. Kistdam Banjar Panji : 3 blower aktif
2. Pintu air Ganepo : 1 Pompa aktif (dari Dinas PU)
4. Pompa di Jembatan Besi RT 6 Kedungbanteng : 1 Blower aktif (dari Pemdes Kd Banteng)
5. Pengerukan di Dekat Kistdam Bj Panji ( saluran menuju kali mati penatarsewu)
6. Perbaikan Tanggul Avour Kedung Banteng di sekitar Proyek Blok Jambe Kedungbanteng ( menggunakan tenaga manual dari Pemdes Kd. Banteng)
7. Pemasangan 1 unit blower di dekat pintu masuk Proyek Blok Jambe (milik Pemdes Kd Banteng) utk mengurangi beban di sawah blok jambe yg meluap ke permukiman warga di RT 5 & 6 Kd Banteng dan Banjarasri.
8. Penyemprotan Enceng Gondok di sepanjang Sungai Gedang Rowo ( oleh Dinas PUPR & SDA)
9. Pemasangan Blower Pompa air milik Pemdes Kedung Banteng di jalan Blok Jambe.
10. Peninggian Lantai Musholla RT 5 Kedung Banteng ( Swadaya masyarakat dan Pemdes Kedungbanteng)
11. Kerja Bakti serentak Bersih Sungai Gedangrowo ( oleh Warga dari Ds. kd Banteng, Bj Asri & Banjar Panji & di Bantu personel TNI AD sejumlah 200 orang dari Kodim 0816/Sidoarjo serta DLHK Kab Sidoarjo)
12. Pengerukan di Sungai Gedangrowo di kawasan RT 5 Desa Kedung Banteng
RENCANA UPAYA PENAMBAHAN PENAGANAN HARI INI
1. Melanjutkan normalisasi aliran tersier di sekitar Kalimati s.d Banjar Asri.
2. Melanjutkan Normalisasi sungai Gedang Rowo di Lawasan RT 5 Kedung Banteng
OPERATOR PUSDALOPS-PB
• Aryo
• Fachri
• Dio
KOORDINATOR POSKO SIAGA BENCANA
Shofyan Pandu dan 4 orang Tim Posko BPBD
OPERATOR KOMUNIKASI POSKO-PB
• Ferdana Rizky
TIM RESCUE
• Hanafi
• Eko
• Rifki
PENUTUP
Demikian Laporan Yang Bisa Kami Sampaikan, Untuk Perkembangan Informasi Akan Kami Sampaikan Lebih Lanjut.
CALL CENTER PUSDALOPS BPBD KABUPATEN SIDOARJO
• Telp : (031) 8953200
• WA : 0821-2667-0000
• Webapps android : sigap
• Twitter : @BpbdSidoarjo
• Email: bpbdsidoarjo@gmail.com
• Website: http://bpbd.sidoarjokab.go.id
• Facebook: bpbd sidoarjokab
SALAM TANGGUH SALAM KEMANUSIAAN DAN TETAP SEMANGAT