Tim Rescue BPBD Sidoarjo Melakukan Evakuasi Sarang Tawon Vespa Di Jl. Bypass Krian Km. 27, Kecamatan Krian

Tim rescue BPBD Sidoarjo siang hari ini, Selasa(11/04), telah berhasil melakukan evakuasi tawon vespa di Jl. Bypass Krian KM. 27-28 (PT. Gayamas Logistik), Kecamatan Krian, Kabupaten Sidoarjo setelah

Read More

Evakuasi Sarang Tawon Vespa di Desa Gagangkepuhsari, Kecamatan Balongbendo

Hari Sabtu (08/04) Pemilik rumah di Dusun Gagang 1, Desa Gagangkepuhsari, Kecamatan Balongbendo, Kabupaten Sidoarjo mengetahui keberadaan Sarang tawon yang bersarang diatas rumah di bawah atap. K

Read More

Evakuasi Sarang Tawon Vespa di Perumahan Putri Juanda, Kecamatan Sedati

Hari Jumat (07/04) pada pukul 14.50 WIB, BPBD Sidoarjo menerima adanya laporan dari Perumahan Putri Juanda, Blok D4, Kec Sedati, Kab Sidoarjo bahwasannya ada sarang tawon yang membahayakan. Saran

Read More

Evakuasi Sarang Tawon Vespa di Perum Sidoarjo Indah Permai, Desa Kemiri, Kecamatan Sidoarjo

Hari ini, Senin(03/04), Pelapor sekaligus Pemilik rumah di Perum Sidoarjo Indah Permai, Desa Kemiri, Kecamatan Sidoarjo mengetahui adanya sarang tawon yang cukup besar yang menempel dipohon di samping

Read More

Tim Rescue BPBD Sidoarjo Berhasil Mengevakuasi Ular Sanca Sepanjang 2 meter di Kecamatan Balongbendo

Tim rescue BPBD Sidoarjo dini hari ini, Jumat (31/03) pukul 04.00 WIB, telah berhasil melakukan evakuasi ular sanca di Dusun Serbo RT 08 RW 02, Desa Bogempinggir, Kecamatan Balongbendo, Kabupaten

Read More

Evakuasi Ular Cobra di Desa Pagerngumbuk, Kecamatan Wonoayu oleh Tim Rescue BPBD SIdoarjo

Tim rescue BPBD Sidoarjo siang hari ini, Selasa(28/03), telah berhasil melakukan evakuasi ular cobra di Desa Pagerngumbuk RT 03 RW 02, Kecamatan Wonoayu, Kabupaten Sidoarjo setelah mendapatkan la

Read More